Senin, 19 November 2018

Proyeksi Pesawat R80

Pesawat R80 yang menjadi impian Mantan Presiden Habibi sebentar lagi akan terwujud. Pesawat R80 rencananya akan dirakit pada tahun 2019 mendatang. Meskipun baru akan dirakit tahun 2019 mendatang namun pemesanan Pesawat R80 sudah sangat banyak. Proyeksi lain Pesawat R80 adalah dapat mengudara di langit Neg
Pesawat R80
Pesawat R80
ara Kesatuan Republik Indonesia pada tahun 2025 mendatang.

Perancangan Pesawat R80 dikenal dengan desain yang sangat ekonomis. Pesawat R80 juga memiliki teknologi yang tinggi serta ramah terhadap lingkungan. Pesawat R80 juga direncanakan mampu untuk memuat sebnayak 80 sampai dengan 90 penumpang dan mampu memangkas waktu evakuasi. Pesawat R80 juga memiliki desain kokpit yang modern dengan unit lebih banyak dan ruang yang dibutuhkan tidak terlalu banyak.

Adapun sejumlah maskapai yang sudah memesan burung besi Pesawat R80 kebanggaan Indonesia ini adalah Nam Air emmesan sebanyak 10 unit, Kalstar sebanyak 25 Unit, Trigana Air sebanyak 20 unit, dan Aviastar sebanuak 10 Unit. Pesawat R80 adalah milik RAI atau Regio Aviasi Industri. Pesawat milik RAI ini diharapkan mampu memperkuat sejumlah pindasi kedirgantaraan tanah air dan mampu meningkatkan perekonomian nasional.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar